Resep Dadar Tahu Spesial Khas Lumajang

Resep Dadar Tahu Spesial Khas Lumajang

Resep Dadar Tahu Spesial Khas Lumajang – resep kali ini cukup sederhana yaitu resep dadar tahu khas lumajang.Dadar tahu lumajang ini cukup spesial karena di sajikan dengan saus yang cukup pedas dengan cara  dan bahan nya seperti dibawah ini

Bahan bahan dadar tahu spesial khas lumajang:

  • Tahu putih 250 gram diiris tipis,
  • Telur bebek 3 butir
  • Garam ½ sendok teh,
  • Merica bubuk ¼ sendok teh,
  • aun bawang 1 batang diiris halus.

Sedangkan untuk bahan sausnya seperti :

  • Kecap manis 2 sendok makan,
  • Cabe rawit 10 buah yang dihaluskan,
  • Cuka 1 sendok teh,
  • Garam ½ sendok teh atau sesuai selera Anda

Cara Membuat dadar tahu lumajang:

  •  Kocok telur bebek, dengan menambahkan garam, daun bawang dan juga merica bubuk.
  • Tuangkan dadarnya di wajan yang sudah diolesi dengan minyak goreng , tata juga tahunya dan biarkanlah sampai matang.
  • Untuk membuat sausnya, Anda cukup dengan mencampur semua bahan menjadi satu, lalu diaduk hingga rata.

*) coba juga Resep masakan lamonganResep masakan tempeResep Masakan Cumi

Bagaimana gampang khan? Demikian info resep dadar yang cukup sederhana, resep dadar tahu khas lumajang, semoga berguna bagi anda. Resep masakan lain bisa dilihat di Aneka Resep masakan terbaru

Related Posts